(0362) 21648
ka.kbppbll@gmail.com
Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak

Bakti Sosial Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Buleleng

Admin daldukkbpppa | 18 November 2024 | 18 kali

Senin, 18 Nopember  2024 || Waktu, 13.30 Wita-Selesai


Kepala Dinas P2KBP3A yang di dampingi oleh

Dharma Wanita Persatuan (DWP) Dinas P2KBP3A  Kabupaten Buleleng menghadiri   Bakti Sosial Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Buleleng yang dilaksanakan di RSUD Kabupaten Buleleng - LKSA simpang Tiga


Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Dharma Wanita Persatuan yang ke-25 tahun 2024, Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Buleleng  melaksanakan kegiatan Bakti Sosial sebagai bentuk kepedulian sosial dan kontribusi positif kepada masyarakat, khususnya bagi keluarga kurang mampu, anak-anak yatim, dan masyarakat yang membutuhkan di Kabupaten Buleleng. Kegiatan bakti sosial ini juga bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antar anggota Dharma Wanita Persatuan serta meningkatkan peran serta organisasi dalam pembangunan sosial di Kabupaten Buleleng.


kegiatan Bakti Sosial dalam rangka menyambut HUT Dharma Wanita Persatuan ke-25 tahun 2024. Semoga kegiatan ini dapat membawa manfaat besar bagi masyarakat Kabupaten Buleleng, serta mempererat rasa kebersamaan dan kepedulian antar sesama.


Kegiatan ini di koordinir langsung oleh Ketua DWP Persatuan Kabupaten Buleleng Ny. Dewi Suyasa serta turut di hadiri Ketu unsur DWP se-kab. Buleleng//Ketua Unsur DWP se-Kecamatan serta Dinas P2KBP3A Kabupaten Buleleng